• Jelajahi

    Copyright © Berita Nomor Satu
    Best Viral Premium Blogger Templates

    Kapolda SulSel, Lantik 816 Bintara Baru

    Editor: Admin Nomor Satu Kamis, 23 Desember 2021, 06.15 WITA Last Updated 2021-12-22T22:15:45Z




    BeritaNomorSatu.Com,Makassar,-
    Kepala Kepolisian Daerah Sulawesi Selatan (Kapolda Sulsel), Irjen. Pol. Drs. Nana Sudjana, A.S., M.M., memimpin upacara penutupan pendidikan pembentukan Bintara Polri TA. 2021 di Sekolah Polisi Negara (SPN) Batua, Polda Sulsel. Rabu (22/12/21).

    Sebanyak 816 siswa SPN Polda Sulsel resmi dilantik menjadi anggota Polri mereka berasal dari pengiriman 3 Polda yakni Polda Sulsel, Polda Sulbar dan Polda Kalimantan Utara. Pelantikan tersebut juga secara serentak dilaksanakan di Pusdik – Pusdik Polri dan seluruh SPN se Indonesia.

    Pantauan Jurnalis Pengayom Keadilan Group, proses Pelantikan dan Pengambilan Sumpah diawali pemeriksaan pasukan dan Pernyataan Penutupan Pendidikan oleh Kapolda Sulsel selaku Inspektur Upacara.

    Kemudian, Penanggalan Tanda Siswa, Pemasangan Tanda Pangkat Efektif, Penyerahan Ijazah dan Pemberian Penghargaan kepada 3 orang siswa terbaik pada bidang akademik, mental dan jasmani.

    Kapolda Sulsel menyampaikan amanat Kalem diklat Polri, bahwa keberhasilan dalam menyelesaikan pendidikan ini sebagai anugerah dari Allah SWT yang patut disyukuri. Untuk itu tunjukkanlah bahwa kalian para lulusan Diktukba Polri adalah anggota Polri yang berprestasi Dan bekerja melayani masyarakat,Kuncinya
    Laporan    :  
    Jurnalis / Reporter : Asnal Syam, SE.
    Editor       : 
    Tim Redaksi RK, _FT_BNS

     

    Komentar

    Tampilkan

    Berita Terbaru