• Jelajahi

    Copyright © Berita Nomor Satu
    Best Viral Premium Blogger Templates

    Sepanjang 2021 Polres Bone Selamatkan Uang Negara 725 Juta dari Kasus Korupsi Dana Desa

    Editor: Admin Nomor Satu Kamis, 30 Desember 2021, 13.59 WITA Last Updated 2021-12-30T05:59:47Z




    BeritaNomorSatu.Com,Watampone,-Kepolisian Resort(Polres) Bone menangani enam kasus dugaan tindak pidana korupsi sepanjang tahun 2021.

     Hal itu disampaikan oleh Kapolres Bone AKBP Ardiansyah dalam press releaseakhir tahun di Aula Mapolres Bone , Jl Yos Sudarso, Kota Watampone, Kamis (30/12/2021).

    “Sepanjang tahun 2021 ada enam kasus dugaan korupsi yang ditangani, satu berlanjut ke proses hukum, yakni Desa Pinceng Pute,” 

    Sementara lima kasus lainnya melakukan pengembalian keuangan negara.
    “Lima kasus korupsi lainnya yang didominasi dana desa dilakukan pengembalian keuangan negara,” kata Ardi.
    “Dari hasil pengembalian tersebut  polres Bone melalui unit Tipikor Satreskrim berhasil menyelamatkan uang negara sebanyak kurang lebih 725 juta” Kuncinya.(*JMRD-Rdks-RK-FT_BNS)
    Komentar

    Tampilkan

    Berita Terbaru